Jumat, 29 Mei 2015

Nama - Nama Hokage Di Konoha

  1. Hashirama Senju
    Hashirama adalah Shodaime Hokage (Hokage pertama). Hashirama lah yang telah membangun Konoha bersama Madara Uchiha. Jutsu Hashirama yaitu Elemen kayu yang merupakan bergabungan dari Elemen batu dan air.

  2. Tobirama Senju
    Tobirama adalah Nidaime Hokage (Hokage ke 2). Tobirama adalah adik dari Hashirama Senju. Jutsu Tobirama adalah Elemen Air bahkan dia mendapat julukan sebagai pengguna elemen air terhebat. Dia juga menciptakan banyak jutsu seperti Edo Tensei, Taju Kage Bunshin,Hiraisin Gir.

  3. Hiruzen Sarutobi
    Hiruzen adalah Sandaime Hokage (Hokage ke 3). Hiruzen adalah murid dari Hokage pertama dan Hokage ke 2 dia juga adalah guru dari Legendari Sannin (Jiraiya, Tsunade, Orochimaru).Hiruzen bisa memanggil Raja Monyet emas yaitu Anko Enma.

  4. Minato Namikaze
    Minato adalah Yondaime Hokage (Hokage ke 4). Minato adalah ayah dari Uzumaki Naruto. Jutsu Minato adalah Ninjutsu Teleportasi yaitu Hiraisin No Jutsu dengan jutsu ini dia bisa berpindah kemana pun pada tempat yang telah di beri segel hiraisinnya sehingga dia mendapat julukan Konoha Kirroi Senko (Kilat Kuning Dari Konoha). dan dia juga menciptakan Jutsu yang di sebut Rasengan.

  5. Tsunade Senju
    Tsunade adalah Godaime Hokage (Hokage ke 5). Tsunade adalah cucu dari Hokage petama dan Hokage ke 2. Jutsu Tsunade adalah Ninjutsu Medis dan Taijutsu.

  6. Kakashi Hatake
    Kakashi adalah Rokudaime Hokage (Hokage ke 6). Kakashi adalah anak dari Konoha White Fang (Taring Putih dari Konoha). Kakashi mempunyai Julukan yaitu Copy Ninja Kakashi dan Kakashi si Sharingan.

  7. Naruto Uzumaki
    Naruto adalah Nanadaime Hokage (Hokage ke 7). Naruto adalah tokoh utama dalam anime Naruto. Naruto adalah Anak dari Minato Namikaze dan Kushina Uzumaki. Naruto mempunyai Elemen Angin sehingga iya mengembangkan Tehnik Rasengan menjadi Futon : RasenShuriken .
Sekian dari saya semoga bermanfaat ^_^

Sumber :
http://thunder-saber.blogspot.com/ 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar